Download Ebook Bahan Ajar Teknologi Laboratorium Medik : Sitohistopatologi
Cetakan pertama : Oktober 2017
Penulis : 1. Erick Khristian, M.Si. dan Dewi Inderiati, S.Si., M.Biomed.
Pengembang Desain Instruksional : Dra. Lis Setiawati, M.Pd.
Desain oleh Tim P2M2 :
Kover & Ilustrasi : Nurul Fitriana, S.Ds.
Tata Letak : Heru Junianto, S.Kom.
Jumlah Halaman : 235
Daftar isi :
- BAB I : LABORATORIUM PATOLOGI ANATOMIK DAN SISTEM ADMINISTRASI
Topik 1. Laboratorium Patologi Anatomi
Topik 2. Sistem Administrasi Laboratorium Patologi Anatomi - BAB II : KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) LABORATORIUM PATOLOGI ANATOMI
Topik 1. Manajemen Resiko
Topik 2. Limbah Laboratorium Patologi Anatomi - BAB III : MIKROSKOP TEKNIK PENGGUNAAN DAN PERAWATAN
Topik 1. Jenis Mikroskop
Topik 2. Penggunaan Dan Pemeliharaan Mikroskop - BAB IV : FIKSASI TEORI DAN PRAKTIK
Topik 1. Teori Fiksasi
Topik 2. Teknik Fiksasi Sediaan Histologik
Topik 3. Teknik Fiksasi Sediaan Sitologik - BAB V : DEKALSIFIKASI
Topik 1. Tulang
Topik 2. Larutan Dekalsifikasi - BAB VI : PEMATANGAN JARINGAN
Topik 1. Pematangan Jaringan
Topik 2. Tahap-Tahap Pematangan Jaringan
Topik 3. Teknik Penanaman Jaringan - BAB VII : MIKROTOMI
Topik 1. Jenis Mikrotom
Topik 2. Teknik Pemotongan
Topik 3. Penggunaan dan Pemeliharaan Mikrotom - BAB VIII : PEMBUATAN SEDIAAN SITOLOGIK
Topik 1. Pengumpulan Spesimen Sitologik
Topik 2. Pembuatan Sediaan Sitologik - BAB IX : PEWARNAAN
Topik 1. Dasar Hematoxylin Dan Eosin
Topik 2. Kontrol Kualitas Pewarnaan
Ebook Bahan Ajar Teknologi Laboratorium Medik : Sitohistopatologi bisa dibaca dibawah ini (khusus pengguna komputer) atau bisa didownload disini.
Untuk mendownload ebook analis kesehatan lainnya bisa klik disini.
Referensi :
http://bppsdmk.kemkes.go.id/web/